Menambah Template

Menambah Template - Hallo Sob Jody Blog, artikel kali ini berjudul Menambah Template, kami telah menuliskan yang kami tahu pada artikel ini, semoga bermanfaat.

Judul : Menambah Template
link : Menambah Template

lihat juga


Menambah Template

Langkah–langkah menambah template adalah sebagai berikut:
1.    Akses salah satu penyedia template Joomla gratis di http://www.siteground.com/joomla-templates.htm
Gambar 6.38. Berbagai Pilihan Template 
2.    Pilih salah satu template yang akan digunakan.
Gambar 6.39. Memilih Template
3.    Pada halaman yang muncul klik tombol Download.
Gambar 6.40. Tombol Download
4.    Masukkan nama dan email pada form yang tersedia dan klik tombol Download.
Gambar 6.41. Mengisi Form Nama dan Email
5.    Cek email Anda dan download template pada link yang tersedia. Pilih folder untuk menyimpan template.
Gambar 6.42. Link Download Template 
6.    Akses Extension Manager >Klik tombol Browse.
Gambar 6.43. Tombol Browse
7.    Pilih template yang telah didownload.
Gambar 6.44. Memilih Template
8.    Klik tombol Upload & Install. Maka secara otomatis template akan terpasang.
Gambar 6.45. Tombol Upload dan Install
9.    Untuk menggunakan template baru, akses Template Manager >Centang template yang akan digunakan >klik tombol Make Default.
Gambar 6.46. Mengaktifkan Template
10.    Maka secara otomatis website akan menggunakan template yang baru.
Gambar 6.47.  Tampilan Template Baru



Demikianlah Artikel Menambah Template

Sekian Menambah Template, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingankali ini.

Anda sedang membaca artikel Menambah Template dan artikel ini url permalinknya adalah https://caratutorialgratis.blogspot.com/2012/09/menambah-template.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.