Judul : Modul Breadcrumbs
link : Modul Breadcrumbs
Modul Breadcrumbs
Modul Breadcrumbs adalah modul untuk membantu navigasi website. Modul ini menunjukkan hirarki posisi website yang sedang diakses.
Langkah–langkah menambahkan modul ini adalah sebagai berikut:
1. Lakukan prosedur untuk menambah modul. Pilih tipe modul Breadcrumbs.
Gambar 5.61. Modul Breadcrumbs
2. Beri nama modul lalu klik tombol Select position .
Gambar 5.62. Memberi Judul Modul
3. Pilih position-2
Gambar 5.63. Memilih Posisi
4. Maka modul Breadcrumbs akan tertampil untuk membantu navigasi.
Gambar 5.64. Hasil Modul Breadcrumbs
Demikianlah Artikel Modul Breadcrumbs
Sekian Modul Breadcrumbs, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingankali ini.