Duar!! Server e-KTP di Bareng Jombang Tersambar Petir

Duar!! Server e-KTP di Bareng Jombang Tersambar Petir - Hallo Sob Jody Blog, artikel kali ini berjudul Duar!! Server e-KTP di Bareng Jombang Tersambar Petir , kami telah menuliskan yang kami tahu pada artikel ini, semoga bermanfaat.

Judul : Duar!! Server e-KTP di Bareng Jombang Tersambar Petir
link : Duar!! Server e-KTP di Bareng Jombang Tersambar Petir

lihat juga


    Duar!! Server e-KTP di Bareng Jombang Tersambar Petir

     
    Jum'at, 07 Desember 2012 08:13:56 WIB
    Reporter : Yusuf Wibisono

    Jombang – Server e-KTP yang ada di Kecamatan Bareng, Jombang, disambar petir. Akibatnya pelayanan untuk aktivasi dan pembagian KTP di kecamatan tersebut tersendat untuk sementara waktu.

    "Kami belum bisa melayani aktivasi dan pembagian e-KTP. Sebab server e-KTP disambar petir sehingga tidak dapat online. Karena aktivasi hanya bisa dilakukan secara online," kata Hasan Bisri, camat Bareng, Jumat (7/12/2012).

    Hasan mengungkapkan, sebenarnya Kecamatan Bareng sudah menerima 35 ribu keping e-KTP yang sudah jadi. Namun, sebelum keping e-KTP dibagikan, satu per satu warga memang harus dihadirkan ke kecamatan. Tujuannya untuk verifikasi data yang terekam serta aktivasi e-KTP. Tanpa diaktivasi, e-KTP tak akan bisa digunakan sebagaimana mestinya.

    Nah, begitu data yang diverifikasi tak ada kesalahan dan sudah diaktivasi, maka e-KTP bisa langsung dibagikan kepada pemiliknya. "Aktivasi itulah yang belum bisa kita lakukan karena server disambar petir," pungkas Hasan. [suf/but]




    Demikianlah Artikel Duar!! Server e-KTP di Bareng Jombang Tersambar Petir

    Sekian Duar!! Server e-KTP di Bareng Jombang Tersambar Petir , mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingankali ini.

    Anda sedang membaca artikel Duar!! Server e-KTP di Bareng Jombang Tersambar Petir dan artikel ini url permalinknya adalah https://caratutorialgratis.blogspot.com/2012/12/duar-server-e-ktp-di-bareng-jombang.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

    Related Posts :