Manfaat Sendok Untuk Alat Kecantikan

Manfaat Sendok Untuk Alat Kecantikan - Hallo Sob Jody Blog, artikel kali ini berjudul Manfaat Sendok Untuk Alat Kecantikan , kami telah menuliskan yang kami tahu pada artikel ini, semoga bermanfaat.

Judul : Manfaat Sendok Untuk Alat Kecantikan
link : Manfaat Sendok Untuk Alat Kecantikan

lihat juga


Manfaat Sendok Untuk Alat Kecantikan

Sendok yang biasa digunakan sebagai alat makan ini
ternyata banyak manfaatnya untuk kecantikan, lho! Cara
menggunakannya pun super simpel dan bisa dilakukan di
rumah sendiri. Yuk, dicoba bareng sahabat!
Brighter looking eyes
Sebal dengan mata panda yang susah hilang? Letakkan 2
sendok di dalam freezer sehari sebelumnya, lalu tempelkan
sendok pada kedua mata dan diamkan hingga sendok
menjadi hangat. Cara ini dapat menyamarkan kantong mata
yang gelap.
Mascara trick!
Ingin bulu mata bagian bawah terlihat lentik, tapi sulit
mengaplikasikan maskara? Letakkan sendok yang bagian
cekung menghadap ke mata di bagian bawah bulu mata,
lalu aplikasikan maskara favoritmu. Ini dapat mencegah
agar maskara tidak berantakan ke sekitar mata.
Bye acne
Sendok hangat juga membantu menyamarkan dan
menyembuhkan jerawat, lho. Gunakan sendok yang
dipanaskan untuk menyamarkan warna kemerahan jerawat
dan melumpuhkan bakteri. Bisa juga diganti dengan sendok
dingin untuk menghilangkan kemerahan di wajah.



Demikianlah Artikel Manfaat Sendok Untuk Alat Kecantikan

Sekian Manfaat Sendok Untuk Alat Kecantikan , mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingankali ini.

Anda sedang membaca artikel Manfaat Sendok Untuk Alat Kecantikan dan artikel ini url permalinknya adalah https://caratutorialgratis.blogspot.com/2013/08/manfaat-sendok-untuk-alat-kecantikan.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.